Awal tahun ini, Redmi 4A tiba dan menjadi smartphone Xiaomi termurah yang bisa dibeli. Harganya USD $101.23 dengan alat 2GB RAM dan 16GB Disk penyimpanan di dalamnya.
Redmi 4A adalah smartphone Xiaomi yang cocok digunakan bagi mereka yang tidak membutuhkan perangkat kompleks tapi terlihat premium, dengan bangunan tubuh besi tetapi tidak ada pemindai capjari.
Xiaomi Redmi 4A Smartphone Termurah Rasa Premium |
Layarnya juga tidak besar, hanya berukuran 5 inci dengan resolusi HD 720p. Dengan baterai 3,120mAh dan prosesor Snapdragon 425 4-core, diharapkan dapat menguasakan perangkat sepanjang hari.
Baca Juga : Redmi Note 4 Smartphone Hemat Energi DiPasarkan Pada Harga Tetap Rendah
Untuk kamera, Xiaomi Redmi 4A menggunakan sensor 13MP f / 2.2 dengan autofocus dan LED Flash. Sedangkan kamera depan 5MP f / 2.2 berfokus tetap. Ia mendukung dua kartu sim 4G LTE dan kartu microSD slot hibrida.
Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 4A
Harga | Rp 1.3 Jutaan |
SPESIFIKASI | |
Jaringan | 3G, HSPA, EDGE, 4G LTE |
4G LTE Cat 4 | |
SIM | Dual SIM, Nano SIM |
Dimensi | 139.5 x 70.4 x 8.5 mm |
Berat | 131.5 gram |
LED Notifikasi | Ada |
Layar | Layar 5.0 inchi IPS LCD capacitive |
Resolusi 720 x1280 pixels | |
Kerapatan ~294 ppi | |
2.5 D Glass | |
Sistem Operasi | OS Android v 6.0 Marsmallow |
MiUi 8.0 | |
Chipset | Chipset Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425 |
CPU Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53 | |
GPU Adreno 308 | |
Memori | RAM 2 GB |
Memori Internal 16 GB | |
Memori Eksternal up to 256 GB ( Hybrid ) | |
Kamera | Kamera Utama 13 MP, autofocus, LED flash |
Video : 1080p@30fps | |
Kamera Depan 5MP | |
Konektifitas | WIFI, 802 .11 a/ b/g/nt |
WI-FI hotspot | |
Bluetooth v4.0 ,A2DP | |
GPS – A GPS | |
Micro USB v 2.0 | |
USB OTG | |
Sensor | Acelerometer |
proximity | |
Ambient Light | |
Gyroscope | |
Compass | |
Baterai | Li-Ion 3120 mAh |
Non-Removable | |
– | |
Warna | Gold dan Rose Gold |
Sumber : GSMArena |
Kelebihan Xiaomi Redmi 4A
- Desain premium, berkat seluruh permukaaan casing dilapisi bahan metal allumunium
- Layar seluas 5.0 inchi, resolusi HD, yang nyaman dioprasikan dan memberiakn tampilan cukup bening
- Disuport koneksi jaringan 4G LTE, menjadikan akses internet super cepat
- Memiliki dual-SIM yang dapat diaktifkan secara bersamaan
- Sistem opasi OS Android v 6.0 Marshmallow, yang menawarkan ribuan aplikasi dan fitur baru
- Prosesor menggunakan Snapdragon 425, Quad Core 1.4 GHz, menjadikan lajukinerja powerFull
- RAM 2 GB, momory Internal 16 GB, yang melancarkan saat multitasking dan dapat menyimpan banyak berkas
- Masih diengkapi slot microSD 128 GB, sebagai ruang pendukungnya
- Kamera utama 13 MP, PDAF, LED flash, yang didukung perekam video 1080p
- Kamera depan 5 MP, cocok untuk selfie maupun video chat
- Baterai berkapasitas 3120 mAh yang cukup awet digunakan
Kekurangan Xiaomi Redmi 4A
- Tidak dilengkapi perangkat keamanan layar semacam Gorilla Glass
- Tidak dilengkapi fingerprint sensor
- Kamera depan belum disuport fitur pendukung LED flash / Screnn flash
- Slot SIM 2 menyatu dengan slot microSD
- Baterai berjenis Non-Removable / Tidak dapat dicopot
- Belumdilengkapi fast Charging